Recent in Fashion

Best Seller Books

Cara menampilkan data pada Listview Di VB.NET

Cara menampilkan data pada Listview Di VB.NET
Cara menampilkan data pada Listview Di VB.NET. Dalam artikel ini penulis akan memberikan tutorial mengenai Cara menampilkan data pada Listview Di VB.NET. 

Nantinya data yang ada dalam database akan ditampilkan pada listview. Namun, sebelum menggunakan database kita akan menampilkan data tersebut secara manual.

Untuk menampilkan data di VB.NET kita memerlukan listview. Sebelum menampilkan data, tentunya kita harus menambahkan data dahulu pada listview.


Menampilkan data pada listview di VB NET




Koding yang digunakan untuk menambahkan data pada Listview

Untuk menampilkan/menambahkan data ke Listview di VB NET, maka gunakanlah Listview.Items.Add(data) Untuk menambahkan item data dan Listview.Items(0).SubItems.Add(Data) untuk menambahkan sub item pada data.


Menambahkan data pada Listview di Visual Basic Net

Adapun langkah-langkah untuk menampilkan data pada listview adalah sebagai berikut
  1. Jalankan Visual Studio yang terisntall di komputer/leptop anda. Versi 2008, 2010,2012,2013, 2015 bisa dipakai.
  2. Setelah Visual Studio berjalan, Klik New Project lalu Pilih Visual Basic > Form Aplication
  3. Setelah itu ganti nama project dengan "BelajarListview" lalu OK/Create
  4. Tambahkan 1 Listview, 2 Textbox, 2 label dan 1 Button pada form. lalu atur tampilannya seperti dibawah.
    Cara menampilkan data pada Listview Di VB.NET
    Tampilan Form Visual Basic
  5. Buat Coloumn Header Listview Deperti gambar dibawah. Caranya adalah sebagai berikut pada link ini. Klik untuk membuatnya.
    Cara menampilkan data pada Listview Di VB.NET
    Listview
  6. Masukan coding dibawah pada event click button. Double click button untuk menambahkan koding dibawah.
  7. With ListView1
    .Items.Add(TextBox1.Text)
    .Items(0).SubItems.Add(TextBox2.Text)
    End With
  8. Jalankan


Menambahkan Sub Item lebih dari 1 item


Nah, bagaimana kita akan menambahkan banyak data seperti Sub Item yang lebih dari satu? Untuk memecahkan masalah tersebut gunakanlah Listview.Items(0).SubItems.Add(Data) dengan jumlah yang sesuai dengan kebutuhan. Misalnya
With ListView1
.Items.Add(TextBox1.Text)
.Items(0).SubItems.Add(TextBox2.Text)
.Items(0).SubItems.Add(TextBox3.Text)
.Items(0).SubItems.Add(TextBox4.Text)
End With

Nah itulah tutorial sederhana dari Bahasa Dot Net yang isinya membahas tutorial mengenai pemrograman VB.NET.

Subscribe Our Newsletter

Related Posts

0 Comment

Posting Komentar

Article Top Ads

Parallax Ads

POST ADSENSE ADS
HERE
THAT HAVE BEEN PASSED

Article Center Ads

Article Bottom Ads